Assalamualaikum! Kali ini Hakim akan me’review modem hsdpa mantap. Mereknya Huawei Vodafone K3565. Modem merek vodafone k3565 ini merupakan modem pertama yang krisna beli. Murah kok. Berikut review dari modem huawei vodafone k3565 seputar harga, spesifikasi, kelebihan, kekurangan dan cara install. Penasaran ? Mau ? 1.Harga Modem Huawei Vodafone k3565 Beberapa bulan yang lalu, krisna beli modem ini seharga 390 ribu di modemjogja. Untuk tanggal 1 oktober 2010, harga modem ini naik 5 ribu, menjadi 395 ribu. 2.Spesifikasi Modem Huawei Vodafone k3565 Berbentuk USB Stick, sangat kecil, seperti sebuah Flash Disk kecil, warna putih mengkilap. Download Speed = 3,6 Upgradeble to 7.2 Mbps, Upload speed = 384 Kbps. Unlock version Compatible with all GSM operator in Indonesia. Compatible Windows 2000, Windows XP, Windows Vista, Windows 7 & Mac. Built-in Micro SD card slot. Warna: White, Pink, Blue 3.Kelebihan Modem Huawei Vodafone k3565 - Bentuknya kecil, mirip flashdisk. So, bisa dibawa kemana-mana. - Tersedia slot micro SD. So, tidak perlu membeli card-reader. - Anti Gores. - Compatible / mendukung banyak sistem operasi.windows xp,vista,dan windows 7 - Compatible / mendukung banyak operator GSM. Tidak di lock. - Harga lumayan murah. Terjangkau untuk berbagai kalangan. 4. Kekurangan Modem Huawei Vodafone k3565 - Meski sudah mendukung HSDPA, tapi belum sampai mendukung teknologi HSPA. (Teknologi terbaru) 5. Cara install Modem Huawei Vodafone k3565 - Masukkan Modem Huawei Vodafone k3565 anda melalui port usb yang sudah ada di pc/laptop anda. - otomatis akan keluar form instalasi dari software mobile partner modem tersebut. - Tinggal next terus, sampai finish. Hehe, selesai dah ! - langkah selanjutnya tinggal atur APN, username dan password sesuai dengan broadband internet yang anda pakai. Segitu dulu, ada pertanyaan ? Hehe …
Sabtu, 24 Desember 2011
Modem Hsdpa
Ditulis Oleh : Hakim ~ Deskripsi Blog Anda
Labels
- Umum (1)








0 komentar:
Posting Komentar